29 Agustus 2013: NZDUSD - H4
Dari kemaren sudah terpantau beberapa bullish divergence mulai dari timeframe M15, kemudian terbentuk di M30, lalu H1 dan sekarang H4 dengan arah stochastic yang sudah keluar dari area oversold.
Di timeframe H1 juga terlihat deretan candle yang tersusun "cukup rapi" di area support 0.7750 yang artinya seller dilawan oleh buyer dan harga tidak bisa turun, hasilnya sekarang harga bertengger di area 0.7800 (ini bagian dari Price Action Trading Style, jika ada waktu akan dijelaskan di post yang akan datang), kalau mampu break maka harga akan segera menuju area 0.7870. Jika tertarik ambil posisi long, resiko tetap di area 0.7750.
Doji sudah terbentuk di candle D1.

0 comments:
Post a Comment