24 Juni 2013: GBPJPY - D1
Dilihat dari sisi teknikal, crosspair ini cukup menarik untuk diperhatikan sebab saat ini harga sedang mendekati area resistance yang sangat penting 151.50 -152.00. Walaupun harga masih di atas EMA 100 dan cenderung bullish, 5 pola candle terakhir menunjukkan rejection seakan memberikan pesan harga bisa reverse sewaktu-waktu.
Jika kita zoom lebih besar, terlihat harga juga seakan membuat pattern head and shoulder, jadi menurutmu harga akan berbalik atau tidak? Ada baiknya kita segera pasang beberapa chart GBPJPY dengan timeframe yang lebih rendah (H4 - H1 - M30 - M15 bahkan bisa M5).

0 comments:
Post a Comment