24 Juli 2013: USDCAD - H4
Data core retail sales yang bagus pada CAD semalam membuat USDCAD kembali tertekan turun. Terlihat di chart harga telah sampai pada trendline yang cukup kuat yang mulai terbentuk sejak awal Mei lalu.
Jika area trendline yang sekaligus support kuat 1.0280-1.0300 bertahan, kemungkinan harga bisa bounce (mantul), selain itu stochastic telah mencapai area oversold dan bersiap untuk naik juga. Sebaliknya, jika support break, maka kemungkinan harga akan mencapai area 1.0200.

0 comments:
Post a Comment